AL - KAFF: JURNAL SOSIAL HUMANIORA
Vol. 5 No. 1 (2022): JULI

PENGGUNAAN MEDIA ULAR TANGGA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PELAJARAN IPS KELAS VI SDIT AL KAMIL

Lilis Dariati (a:1:{s:5:"en_US"
s:26:"Universitas Djuanda Bogor "
})

Annisa Mawardini (Unknown)
Ahmad Anshori (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Jul 2022

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan dengan tujuan untuk mengetahui penggunaan media permainan ular tangga dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada pelajaran IPS di kelas VI SDIT Al Kamil, Kecamatan Tapos, Kota Depok. Penelitian ini menggunakan model Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Data yang diperoleh dengan menggunakan teknik observasi, tes hasil belajar, dan dokumentasi kegiatan baik sebelum penelitian, saat penelitian maupun setelah penelitian. Hasil yang didapat menunjukkan bahwa nilai rata-rata hasil belajar siswa pada pelajaran IPS sebelum menggunakan media permainan ular tangga sebesar 55,00 dengan persentase siswa yang tuntas sebesar 5,56%. Hasil nilai rata-rata belajar siswa dengan menggunakan media permainan ular tangga pada siklus I memperoleh nilai 66,39 dengan persentase siswa yang tuntas sebesar 22,22%, pada siklus II memperoleh nilai rata-rata hasil belajar siswa yaitu 74,17, dengan persentase siswa yang tuntas sebesar 61,11%, hingga pada siklus III memperoleh nilai rata-rata hasil belajar siswa sebesar 79,72, dengan persentase siswa yang tuntas secara keseluruhan sebesar 100%.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

al-kaff

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance Education Mathematics Other

Description

AL - KAFF: JURNAL SOSIAL HUMANIORA is an Indonesian language scientific journal portal published by the Faculty of Islamic Religion and Teacher Education and published four times a year in February, April, June, and December, with an open submission process throughout the year. All submitted ...