PRIMER: Jurnal Ilmiah Multidisiplin
Vol. 2 No. 2 (2024): PRIMER : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, April 2024

Analisis Implementasi Kurikulum: Faktor Tantangan Dan Solusi Strategis Di Lingkungan Pendidikan

Mulkan, Lalu Maksudy (Unknown)
Zunnun, Lalu Mathlubi Ali (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Apr 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tantangan dan solusi strategis dalam implementasi kurikulum di lingkungan pendidikan. Metode deskriptif kualitatif digunakan untuk mengkaji fenomena-fenomena yang terjadi di lingkungan pendidikan yang diteliti. Alat yang digunakan dalam penelitian ini meliputi wawancara, observasi kelas, dan pengumpulan dokumen. Berdasarkan temuan penelitian, tantangan dalam implementasi kurikulum antara lain kurangnya personel yang berkualitas, kurangnya sarana dan prasarana yang memadai, serta ketidaksesuaian antara kurikulum dan kebutuhan siswa. Solusi strategis untuk mengatasi tantangan ini antara lain dengan melatih dan mendidik para pendidik, mengembangkan kurikulum yang disesuaikan dengan kebutuhan siswa, meningkatkan sarana dan prasarana pendidikan, serta memanfaatkan teknologi dalam pembelajaran.Dengan menerapkan solusi strategis tersebut, diharapkan kurikulum menjadi lebih efektif dan relevan dengan kebutuhan dan perkembangan siswa sehingga menghasilkan hasil belajar yang lebih optimal.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

primer

Publisher

Subject

Religion Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

This journal is a peer reviewed, open access, scientific and scholarly journal which publishes research papers, review papers, case reports, case studies, books review, thesis, dissertation works, etc. PRIMER journal provides a means for ongoing discussion of relevant issues that fall within the ...