Innovative: Journal Of Social Science Research
Vol. 4 No. 1 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research

Pengaruh Keaktifan Organisasi Pengurus HIMA PGSD FKIP UHAMKA Periode 2022-2023 Terhadap Hasil Pembelajaran Akademik

Ayuningtyas, Amin Titis (Unknown)
Az-zahra, Haniyah (Unknown)
Fitri, Nabila Annisa (Unknown)
Maulidina, Sheila (Unknown)
Wulandari, Sinthya (Unknown)
Marlena, Leni (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Feb 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh hasil pembelajaran pengurus organisasi HIMA PGSD Periode 2022-2023 saat sebelum dan sesudah mengikuti organisasi pada jenjang universitas tahun ajaran 2021/2022. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif . Populasi dalam penelitian ini merupakan mahasiswa PGSD FKIP UHAMKA yang pernah mengikuti organisasi Himpunan Mahasiswa (HIMA) pada periode 2022-2023 yang berjumlah 40 mahasiswa dengan menggunakan penyebaran angket. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah uji regresi linear sederhana yang dilanjutkan dengan uji wilcoxon. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa terdapat pengaruh dari organisasi terhadap hasil belajar anggota HIMA PGSD FKIP UHAMKA periode 2021-2022 dengan signifikansi pada uji regresi linear sederhana adalah sebesar 0.036 < 0.05 (5%) dengan hasil nilai F-hitung sebesar 4.753 > F table sebesar 4,098, dan signifikansi pada uji non parametrik Wilcoxon adalah sebesar 0.000% < 0,05% (5%) sehingga data dari 2 uji tersebut dapat disimpulkan bahwa H0 di tolak.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

Innovative

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Other

Description

Innovative: Journal Of Social Science Research is a journal managed by Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai which bridges researchers to publish research results in all scientific fields (multidiscipline). This includes the fields of education, health, law, economics, IT (Informatics Engineering), ...