Magnetika: Jurnal Mahasiswa Teknik Elektro
Vol 7 No 2 (2023): Magnetika: Jurnal Mahasiswa Teknik Elektro

ANALISA UNJUK KERJA SOLAR TRACKER DUAL AXIS BERBASIS KENDALI FUZZY DAN PID

Andika Tri Firmansyah (Teknik Elektro ITN Malang)
Awan Uji Krismanto (Teknik Elektro ITN Malang)
Widodo Pudji Muljanto (Teknik Elektro ITN Malang)



Article Info

Publish Date
23 Dec 2023

Abstract

Pembangkit ListrikaTenaga Surya (PLTS) merupakanasumber energiaterbarukan yang ramah lingkungan amemanfaatkan sinaramatahari sebagaia sumberaenergi alistrik. EnergiaSurya dapat adimanfaatkan dengana mengubahaenergi listrika menggunakanapanel surya. Pemanfaatanaenergi yang abelum optimal dikarenakana posisi panel suryaa tidakategak lurus denganasinar matahari. Makaa dari itu untuk amemaksimalkan sinar matahari diperlukan sistemasolar trackera agar sel surya adapat bergerak asecara aotomatis mengikutia arah pergerakan cahayaa matahariaagar energia listrik yang dihasilkana lebih optimal. Penelitiana ini menggunakana sistem kendalia fuzzyalogic dan PID untukamengatur posisi panelasurya agar selalu tegaka lurus menghadap cahayaa matahari dengan amenggunakan sensor LDRa sebagai pendeteksi posisia cahaya matahari. Kendali logikaafuzzy dan PID akan menggerakana motor linier untuk melakukana aksiakendali terhadapaposisi panel asurya agaraselalu tegakalurus dengan arah datangnyaa cahayaamatahari.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

magnetika

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering

Description

Jurnal Mahasiswa Teknik Elektro MAGNETIKA merupakan media yang diterbitkan oleh Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknologi Industri Institut Teknologi Nasional Malang sebagai sarana diseminasi dan publikasi artikel hasil penelitian yang dilakukan oleh para mahasiswa di bidang teknik elektro yang ...