LATAR, Jurnal Arsitektur
Vol. 2 No. 1 (2024): Jurnal LATAR (Juni)

Peran Arsitektur Digital Pada Bangunan Ramah Lingkungan

Khuluk, Nazaruddin (Unknown)
Purwanto, L.M.F. (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 Jun 2024

Abstract

Penelitian ini membahas peran penting arsitektur digital dalam mempromosikan keberlanjutan bangunan melalui penerapan Building Information Modeling (BIM), simulasi energi, penggunaan material berkelanjutan  dan penggunaan Internet of Things dalam pemantauan lingkungan. BIM menjadi landasan kolaborasi efektif antara pemangku kepentingan dalam tahap perencanaan dan konstruksi dan simulasi energi memberikan perspektif yang mendalam terhadap efesiensi energi bangunan. Penelitian menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan teoritis tentang konsep arsitektur digital dan bangunan ramah lingkungan. Hasil penelitian menunjukan bahwa pemilihan material berkelanjutan menjadi fokus khusus dalam meminimalkan dampak ekologis, dan integrasi IoT memungkinkan pemantauan real-time untuk optimalisasi kinerja keberlanjutan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

latar

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture

Description

Jurnal Arsitektur LATAR menyajikan artikel berdasarkan hasil penelitian arsitektur secara mikro, mezo dan makro. Artikel-artikel yang diterbitkan mencakup aspek kajian arsitektural yaitu : Perencanaan dan Perancangan Arsitektur; Ilmu dan Teknologi Bangunan (Building Science); Perkotaan dan ...