PEDAMAS (Pengabdian Kepada Masyarakat)
Vol. 2 No. 01 (2024): JANUARI 2024

PENINGKATAN PENDAPATAN PKK DESA KARANGBANJAR MELALUI SOSIALISASI DIGITAL MARKETING

Siti Nasiroh (Universitas Perwira Purbalingga)
Destin Alfianika Maharani (Universitas Perwira Purbalingga)
Melia Dwi Renovriska (Universitas Perwira Purbalingga)
Ayu Sitanini (Universitas Perwira Purbalingga)
Ika Maulita (Universitas Jendral Soedirman)



Article Info

Publish Date
15 Jan 2024

Abstract

PKK Desa Karangbanjar merupakan organisasi yang berperan dalam mengembangkan potensi ekonomi masyarakat setempat. Dalam upaya meningkatkan pendapatan dan pemasaran produk lokal, keberadaan digital marketing menjadi suatu kebutuhan yang penting namun belum sepenuhnya dimanfaatkan. Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk melakukan sosialisasi mengenai digital marketing kepada anggota PKK Desa Karangbanjar guna meningkatkan pemahaman dan pemanfaatan teknik pemasaran digital guna mendukung peningkatan pendapatan PKK Desa Karangbanjar diharapkan dapat meningkatkan pemahaman mereka tentang strategi digital marketing, termasuk pemanfaatan media sosial, pemasaran melalui website, dan penggunaan teknologi dalam mengembangkan jaringan pemasaran. Hasil kegiatan ini menunjukkan bahwa setelah sosialisasi digital marketing dilakukan, terjadi peningkatan signifikan dalam pemahaman anggota PKK Desa Karangbanjar mengenai penggunaan digital marketing untuk mempromosikan produk lokal. Dampak positif juga terlihat dari peningkatan jumlah penjualan produk-produk PKK Desa Karangbanjar yang dipasarkan secara online setelah implementasi strategi digital marketing.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JP

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Energy Engineering Health Professions Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Pekat PKM: Jurnal Ilmiah Pengabdian pada Masyarakat, so called as Jurnal Pekat, is a peer-reviewed journal to publish/disseminate scientific works and innovations in the form of scientific articles. This journal concerned with the practice and processes of community engagement. This journal accepts ...