Jurnal Psikologi Pendidikan dan Pengembangan SDM
Vol. 7 No. 1 (2019): JURNAL PSIKOLOGI PENDIDIKAN DAN PENGEMBANGAN SDM

IMPLIKASI RESTRUKTURISASI ORGANISASI TERHADAP BUDAYA ORGANISASI

Hayati Zahri (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jul 2019

Abstract

Restrukturisasi Organisasi sebagai salah satu bagian dari Manajemen Perubahan memiliki implikasi-implikasi terhadap Budaya Organisasi, inilah yang membuat kami tertarik untuk melihat dinamika – dinamika yang terjadi di dalam perusahanan. Penelitian ini bertujuan untuk Menganalisa implikasi – implikasi dari restrukturisasi organisasi dilihat dari aspek budaya organisasi dan memberikan masukan berupa solusi integratif kepada perusahaan. Penelitian ini diambil dengan metode wawancara kepada HRBP, marketing dan sales yang terkait dengan proses restrukturisasi. Ada 3 fase perubahan; unfreezing, freezing, contracting. Pada penelitian ini unfreezing dilakukan dengan Sosialisasi manajemen global ke manajemen tentang Project Restrukturisasi dan Konsultasi dan update proses ke manajemen global , Penghitungan cost and benefit kedua divisi dan Sosialisasi secara cascading ke karyawan. Freezing dilakukan dengan Pengalihan bisnis dan karyawan antara 2 divisi. Dan contracting dengan penyeragaman mind set dan strategi bisnis melalui Training Sales Development Program

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

psikologi

Publisher

Subject

Education Library & Information Science Physics Social Sciences Other

Description

Jurnal Psikologi : Jurnal Psikologi Pendidikan dan Pengembangan SDM Jurnal Psikologi Pendidikan dan Pengembangan SDM menerima naskah berdasarkan riset empiris, baik kuantitatif dan kualitatif. Selain itu, juga menerima naskah meta analisis atau systematic review yang memiliki keunggulan dalam hal ...