Jurnal Pengabdian Teknologi, Ekonomi dan Humaniora
Vol 1 No 1 (2023): JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT JEPTIRA

PEMANFAATAN APLIKASI MULTIMEDIA UNTUK PEMBELAJARAN JARAK JAUH

Kurnianto, Atik (Unknown)
Setiyaningsih, Timor (Unknown)
Herianto (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Aug 2023

Abstract

Penggunaan media dalam proses pembelajaran dapat membangkitkan keinginan dan minat baru,menciptakan motivasi dan rangsangan, melaksanakan kegiatan belajar, serta memberikan dampak psikologis pada siswa. Penggunaan media pembelajaran secara signifikan meningkatkan efektivitas proses pembelajaran dan penyampaian pesan serta isi pelajaran sesuai kebutuhan kurikulum. Penggunaan alat bantu/tool berbasis multimedia untuk pembelajaran jarak jauh secara daring sangat diperlukan manakala terjadi kondisi yang mengharuskan dilakukan pertemuan secara daring/online. oleh karena itu diperlukan pelatihan penggunaan tool multimedia untuk perkuliahan secara daring agar proses belajar mengajar tetap dapat dilakukan.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jeptira

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Engineering Social Sciences

Description

JEPTIRA: Journal of Technology, Economics and Humanities Service is a scientific service journal managed by the Faculty of Engineering, Darma Persada University. JEPTIRA is an open access service journal that provides free access to the full text of all published articles without charging access ...