Journal of Management Education Social Sciences Information and Religion
Vol 1, No 2 (2024): September 2024

Penerapan Model Pembelajaran Reciproal Teaching Dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Siswa Sekolah Dasar Kelas 4

Fadhi Dzil Ikrom (Universitas Primagraha)
Ajat Sudrajat (Universitas Primagraha)
Mia Jumiah (Universitas Primagraha)
Tsani Karman Billah (Universitas Primagraha)



Article Info

Publish Date
29 Aug 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan membaca siswa SD kelas 4 melalui penerapan model pembelajaran Reciprocal Teaching. Metode penelitian menggunakan analisis deskriptif dengan mencari jurnal yang sudah ada kemudian membandingkannya. Hasil menunjukkan bahwa model pembelajaran Reciprocal Teaching efektif dalam meningkatkan kemampuan membaca siswa. Kesimpulan utama adalah bahwa pendekatan ini dapat menjadi alternatif yang berharga dalam upaya meningkatkan literasi bacaan di tingkat dasar.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

MESIR

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance Education Library & Information Science

Description

MESIR: Journal of Management Education Social Sciences Information and Religion dengan nomor ISSN terdaftar 3032-3851 (Cetak - Print) dan 3032-1883 (Online - Elektronik) adalah jurnal akses terbuka ilmiah yang diterbitkan oleh CV Rayyan Dwi Bharata. MESIR: Journal of Management Education Social ...