Sricommerce: Journal of Sriwijaya Community Services
Vol. 4 No. 2 (2023): Sricommerce: Journal of Sriwijaya Community Services

Pendampingan Pemeriksaan Kesehatan Keuangan, Perencanaan dan Pengelolaan Keuangan Berbasis Aplikasi Digital

Saputri, Nyimas Dewi Murnila (Unknown)
Malinda, Shelfi (Unknown)
Listya, Anisa (Unknown)
Efriandy, Iwan (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Nov 2023

Abstract

Kegiatan Pendampingan pemeriksaan kesehatan keuangan, perencanaan dan pengelolaan keuangan merupakan salah satu kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan untuk meningkatkan literasi keuangan masyarakat. Untuk menunjang dan mempermudah kegiatan keuangan pengguna, maka peserta dapat menggunakan aplikasi "SikapiUangMu”. Kegiatan ini dilaksanakan dengan metode presentasi berupa penyampaian materi, pendampingan teknis dan diskusi. Pelaksanaan kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilakukan secara offline dengan peserta sebanyak 25 UMKM di Desa Burai, Kecamatan Tanjung Batu, Kabupaten Ogan Ilir. Dari hasil evaluasi didapatkan kenaikan rata-rata nilai pengetahuan peserta sebesar 39%, dimana peserta mampu manjawab pertanyaan terkait dengan benar.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

jscs

Publisher

Subject

Arts Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

Sricommerce: Journal of Sriwijaya Community Services, particularly focuses on the main problems in the development of the sciences of community services areas as follows: 1. Socio-economy and business; 2. Training, Marketing, Financial and Design; 3. Community Empowerment and Community Services; 4. ...