Prosiding University Research Colloquium
Proceeding of The 19th University Research Colloquium 2024: Bidang Sosial, Ekonomi dan Psikologi

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN STRATEGI KOMUNIKASI TERHADAP KINERJA PEMASARAN PADA CV HASTA KARYA GROUP

Cahyani, Rizky Nur (Unknown)
Dwianzahra, Maysandra (Unknown)
Ismawati, Syahfitri (Unknown)
Candivas, Muhammad Sayyid (Unknown)
Anggoro, Wisanggeni Bagus (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Mar 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meneliti pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Strategi Komunikasi Terhadap Kinerja Pemasaran. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif. Metode analisis yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah survei atau kuisioner melalui Google form. Penelitian karyawan yang ada di CV Hasta Karya dengan jumlah 50 orang. Gaya kepemimpinan yang baik dapat dengan cara meningkatkan hubungan baik antara pemimpin dan pegawai sehingga kinerja pemasaran dalam perusahaan semakin meningkat. Strategi komunikasi yang efektif dapat membantu perusahaan menyampaikan pesan pemasaran kepada konsumen dengan jelas dan akurat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi komunikasi tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja pemasaran, sedangkan gaya kepemimpinan mempunyai pengaruh signifikan terhadap kinerja pemasaran.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

proceeding

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Environmental Science Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Medicine & Pharmacology

Description

University Research Colloquium (URECOL) merupakan forum seminar nasional yang memberikan kesempatan untuk diseminasi, diskusi, dan mendapatkan follow up atas luaran penelitian maupun pengabdian kepada ...