Indonesian Research Journal on Education
Vol. 4 No. 4 (2024): irje 2024

Studi Fenomenologis: Pengalaman Remaja Broken Home

Noni, Noni (Unknown)
Aviani, Yolivia Irna (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Sep 2024

Abstract

Broken home Merujuk pada kondisi negatif di mana hubungan dalam keluarga tidak memiliki keharmonisan dan kebahagian, perpecahan dan konflik yang terjadi dalam suatu keluarga dapat menyebabkan banyak kerugian salah satunya berimbas kepada remaja. Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana gambaran pengalaman remaja Broken Home terkait kebermaknaan dalam hidupnya. Subjek yang akan diteliti pada penelitian ini yaitu seorang remaja berusia 19 tahun dengan ibu yang pernah bercerai sebanyak tiga kali dan menikah sebanyak empat kali. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif, pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan fenomenologi dengan teknik interpretative phenomenological analysis (IPA). Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini diperoleh bahwa subjek yang berawal dari keluarga berantakan cenderung memiliki penilaian diri yang rendah, kedekatan kedekatan dengan sang pencipta, sulit untuk berrelasi dengan keluarga dan orang disekitanya akan tetapi subjek dalam penelitian ini mampu bertahan dalam kehidupuannya karena memiliki nenek yang menjadi tujuan hidup bagi dirinya.  

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

irje

Publisher

Subject

Religion Arts Humanities Chemistry Education Energy Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Library & Information Science Materials Science & Nanotechnology Mathematics Physics Social Sciences Other

Description

Indonesian Research Journal on Education is intended as a medium for scientific studies of research results, thoughts, and critical-analytic studies regarding research in the field of education and learning. This is part of the spirit of disseminating knowledge resulting from research and thoughts ...