Bagimu Negeri : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol 7, No 2 (2023)

EDUKASI “ DISCHARGE PLANNING IBU POST PARTUM PERAWATAN LUKA SC DI RUMAH SAKIT MUHAMMADIYAH METRO

Madiyanti, Desi Ari (Unknown)
Marlinda, Marlinda (Unknown)
Septiasari, Yeti (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Dec 2023

Abstract

Persalinan Secsio ccaesarea (SC) mengandung resiko dan kerugian yang lebih besar di bandingkan dengan persalinan normal. Resiko kematian, resiko kesakitan dan mengahadapi masalah fisik pasca oprasi maupun masalah psikologis seperti kehilangan kesempatan untuk berinteraksi dengan bayi dan merawatnya. Tujuan Pengabdian: Dengan terselenggaranya kegiatan edukasi discharge palnning  ini diharapkan mampu meningkatkan kemandirian ibu post partum dalam melakukan perawatan diri. Metode : Kegiatan pengabdian masyarakat dilaksanakan selama 1minggu, dengan edukasi perawatan luka post SC.Hasil: Hasil pengabdian masyarakat terdapat peningkatan pengetahuan dan ketrampilan dalam melakukan perawatan luka post SC.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

bagimunegeri

Publisher

Subject

Computer Science & IT Education Environmental Science Health Professions Medicine & Pharmacology Nursing Public Health Social Sciences Other

Description

Bagimu Negeri : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (JBN) merupakan jurnal pengabdian kepada masyarakat yang menjadi wadah ilmiah untuk Kegiatan Pengabdian, dengan nomor E-ISSN 2548-866X dan P-ISSN 2548-8651 adalah jurnal multidisiplin ilmiah yang diterbitkan oleh lembaga penelitian dan pengabdian ...