GEMAH RIPAH: Jurnal Bisnis
Vol 3 No 04 (2023): EKONOMI BISNIS

PENGARUH MEDIA SOSIAL MARKETING, BRAND IMAGE, DAN PERSEPSI HARGA TERHADAP MINAT BELI SKINCARE MS GLOW DI SURABAYA

Inggit Gunwan, Kunto (Unknown)
Mataji (Unknown)
Santoso, Sigit (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh sosial media marketing brand images, persepsi harga berpengaruh terhadap minat beli pada produk skincare MS. Glow. Jenis data yang digunakan pada penelitian ini adalah jenis data kuantitatif. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling dengan sampel 100 responden pengguna produk skincare Analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda, uji-t dan uji-f. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel media sosial marketing, brand image, persepsi harga berpengaruh signifikan terhadap minat beli skincare MS GLOW.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

gemahripah

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

GEMAH RIPAH: Jurnal Bisnis e-ISSN 3021-8241 diterbitkan oleh Departemen Aksiologi, KELOMPOK KOMUNITAS LABORATORIUM PENELITIAN, yang berkantor di Jl. Nginden Intan Timur XV No. 11 Surabaya, Jawa Timur, Indonesia, Phone: WA: +62 813-5938-4011, Email: jurnalgemahripah@gmail.com. Sebagai media ...