ABDIMAS Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Vol. 5 No. 1 (2024): ABDIMAS JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

Pelatihan Master of Ceremony terhadap OSIS/MPK SMP Islam At-Taubah

Salman (Universitas Kalbis)
Mira Ziveria (Institut Teknologi dan Bisnis KALBIS)
Ridha Sefina Samosir (Universitas Kalbis)
Faza Adinda Fatinah (Universitas Kalbis)
Adinda Syafa Nabila (Universitas Kalbis)
Dyah Ajeng Nur Zahirah (Universitas Kalbis)
Tiurmaida Hutabarat (Universitas Kalbis)
Muhammad Ahnaf Dzaki Pratama Firmansyah (Universitas Kalbis)



Article Info

Publish Date
29 Apr 2024

Abstract

Kegiatan pelatihan Master of Ceremony terhadap OSIS-MPK SMP Islam At-Taubah dilakukan untuk memperoleh pemahaman mengenai Master of Ceremony karena OSIS/MPK SMP Islam At-Taubah memiliki tanggungjawab terhadap berbagai kegiatan internal yang diselenggarakan di SMP Islam At-Taubah. Kegiatan ini dilakukan dengan menggunakan metode pengajaran atau pelatihan yang dilakukan secara langsung di SMP ISlam At-Taubah agar dapat mempraktikan Master of Ceremony secara langsung. Hasil kegiatan ini pun mendapatkan respon yang baik dan positif dari siswa/i tersebut yang melihat bahwa kegiatan yang dilakukan dapat membawa dampak baik dan memberikan antusiasme kepada penyelenggara kegiatan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

kalbisabdimas

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Public Health Social Sciences

Description

Aim and Scope The focus of ABDIMAS Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat is to promote the activities and ideas of lecturers works on community services, and stimulate discussions, deliberations, and debates on the works for the people and how to manage the sustainable growth of communities. Its scope ...