Buletin Ilmiah Ilmu Komputer dan Multimedia (BIIKMA)
Vol 1 No 4 (2023): Buletin Ilmiah Ilmu Komputer dan Multimedia (BIIKMA)

Pengembangan Animasi 2 Dimensi Dapat Meningkatkan Pengetahuan Gigi Pada Anak

Aditiya (Unknown)
Asih Hasanah (Unknown)
Suardi Septian (Unknown)
Sutrisno (Unknown)
Ines Heidiani Ikasari (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Dec 2023

Abstract

Animasi adalah metode di mana sebuah gambar atau objek dimanipulasi untuk menciptakan bentuk yang bergerak. Animasi 2D selain digunakan untuk kebutuhan hiburan, marketing dan iklan komersial. Animasi 2D juga digunakan sebagai media informasi dan pendidikan atau edukasi khususnya untuk kalangan anak-anak, dimana anak-anak saat ini tentunya menyukai tontonan yang menarik dan unik, contohnya seperti kartun. Dengan karakter yang lucu dan membuat anak-anak senang untuk melihatnya. Dengan dibuatnya animasi 2D berupa motion graphic yang nantinya akan bertema tentang edukasi kesehatan gigi untuk anak-anak.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

biikma

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering

Description

1. Komputasi Lunak, 2. Sistem Cerdas Terdistribusi, Manajemen Basis Data, dan Pengambilan Informasi, 3. Komputasi evolusioner dan komputasi DNA/seluler/molekuler, 4. Deteksi kesalahan, 5. Sistem Energi Hijau dan Terbarukan, 6. Antarmuka Manusia, 7. Interaksi Manusia-Komputer, 8. Hibrida dan ...