Buletin Ilmiah Ilmu Komputer dan Multimedia (BIIKMA)
Vol 2 No 2 (2024): Buletin Ilmiah Ilmu Komputer dan Multimedia (BIIKMA)

SISTEM INFORMASI ARSIP PADA PILT BBPMGB LEMIGAS MENGGUNAKAN BAHASA PHP DAN MYSQL

Raihan Hasbi Hilal (Unknown)
Muhammad Faisal (Unknown)
Mico Ferdian (Unknown)
Suhanda Saputra (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Jul 2024

Abstract

Penelitian ini mengembangkan sistem informasi arsip di PILT BBPMGB LEMIGAS menggunakan PHP dan MySQL dengan metode Waterfall. Sistem ini dirancang untuk mengatasi masalah pengelolaan arsip manual, seperti kesulitan pencarian dan penyimpanan. Metode Waterfall digunakan dalam lima tahap: analisis kebutuhan, desain sistem, implementasi, pengujian, dan pemeliharaan. Hasilnya adalah sistem yang memudahkan pengguna dalam menyimpan, mencari, dan mengelola arsip secara elektronik, dengan fitur keamanan data. Sistem ini diharapkan meningkatkan efisiensi pengelolaan arsip di PILT BBPMGB LEMIGAS.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

biikma

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering

Description

1. Komputasi Lunak, 2. Sistem Cerdas Terdistribusi, Manajemen Basis Data, dan Pengambilan Informasi, 3. Komputasi evolusioner dan komputasi DNA/seluler/molekuler, 4. Deteksi kesalahan, 5. Sistem Energi Hijau dan Terbarukan, 6. Antarmuka Manusia, 7. Interaksi Manusia-Komputer, 8. Hibrida dan ...