Diklat Review : Jurnal manajemen pendidikan dan pelatihan
Vol. 8 No. 2 (2024): Pemberdayaan UMKM, Inovasi Pendidikan, dan Penguatan Kapasitas Masyarakat dalam

PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM BUDIDAYA DAN PENGOLAHAN PEGAGAN MENJADI ANEKA PRODUK PANGAN DI DESA TANJUNG BUNGO

Annisava, Aulia Rani (Unknown)
Sasmita, Lenny (Unknown)
Amdanata, Donal Devi (Unknown)



Article Info

Publish Date
29 Aug 2024

Abstract

Tujuan PKM ini adalah untuk memberdayakan masyarakat supaya dapat membudidayakan tanaman pegagan, juga mengolah tanaman pegagan tersebut sehingga menjadi produk pangan. PKM dilaksanakan di Desa Tanjung Bungo, Kecamatan Kampar Timur, Kabupaten Kampar. Jumlah peserta yang hadir pada saat kegiatan pengabdian berjumlah 15 orang, hal ini dikarenakan turun hujan, sehingga sebagian anggota Kelompok Tani Padusi tidak dapat hadir. Meskipun jumlah yang hadir tidak banyak, namun antusias peserta pelatihan cukup tinggi, hal ini dapat dilihat dari keseriusan peserta dalam mengikuti prosesi pelatihan dari awal sampai akhir. setelah diberikan pelatihan dan dilakukan post test, seluruh anggota peatihan menjadi tahu dengan tanaman pegagan, cara budidaya dan pengolahannya menjadi aneka produk pangan seperti jus pegagan madu, urap pegagan dan keripik pegagan. Keywords: Pemberdayaan Masyarakat, Pegagan, Produk Pangan

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

diklatreview

Publisher

Subject

Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Other

Description

Jurnal Diklat Review (Online ISSN: 2598-6449| Print ISSN : 2580-4111) published by Komunitas Manajemen Kompetitif. This journal published thrice in April, Agustus dan December. It contain the articles such as scientific papers (research and non-research), analytical studies, theoretical applications ...