Jurnal Informasi dan Komputer
Vol 12 No 01 (2024): Jurnal Informasi dan Komputer yang terbit pada tahun 2024 pada bulan 4 (April)

PREDIKISI PENJUALAN DETERGENT TERLARIS MENGGUNAKAN METODE K-NEAREST NEIGHBOR(K-NN)

suryadi, Lusi (Unknown)
Efendi, Dwi Marisa (Unknown)
Nurmayanti, Nurmayanti (Unknown)
Riswanto, Pakarti (Unknown)
Mawarni, Rima (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2024

Abstract

Toko Axes membutuhkan aplikasi data mining karena toko ini menjual jenis produk deterjen. Karena banyaknya permintaan dari konsumen, sepertinya ada detergen yang laris dan ada yang tidak. Oleh karena itu, perlu dilakukan peramalan penjualan produk yang dibutuhkan berdasarkan tahun lalu. pemasok perencanaan persediaan untuk perusahaan komersial. Untuk mengatasi masalah tersebut, diperlukan suatu sistem peramalan penjualan produk terlaris dengan teknik data mining menggunakan metode k-nearest neighbor. Penelitian ini membuat sistem algoritma K-Nearest Neighbor untuk teknik data mining memprediksi penjualan produk terlaris di toko Axes.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jik

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Mathematics Other

Description

Jurnal Informasi dan Komputer (JIK) Adalah jurnal peer-review yang dikelola oleh Jurnal Informasi dan Komputer STMIK Dian Cipta Cendikia Kotabumi. Jurnal Informasi dan Komputer (JIK) diterbitkan secara berkala (dua kali setahun) pada bulan April dan Oktober.Jurnal Informasi dan Komputer (JIK) ...