Kohesi: Jurnal Sains dan Teknologi
Vol. 2 No. 11 (2024): Kohesi: Jurnal Sains dan Teknologi

PENGARUH KEKASARAN PERMUKAAN DINDING SALURAN PADA ALIRAN FLUIDA LAMINAR

Radella Rumapea (Unknown)
Deddy Supriyatna (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Apr 2024

Abstract

Aliran fluida laminer merupakan aliran fluida yang teratur dan tidak turbulen. Aliran ini sering terjadi pada aliran fluida dengan viskositas tinggi atau pada kecepatan rendah. Kekasaran permukaan dinding saluran merupakan salah satu faktor yang dapat mempengaruhi karakteristik aliran fluida laminer. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kekasaran permukaan dinding saluran terhadap aliran fluida laminer. Kekasaran permukaan dinding saluran dapat mempengaruhi karakteristik aliran fluida laminer. Hal ini perlu dipertimbangkan dalam desain dan operasi sistem aliran fluida.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

kohesi

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Computer Science & IT Education Energy Engineering Other

Description

Kohesi: Jurnal Sains dan Teknologi Kohesi: Jurnal Multidisiplin Saintek adalah Jurnal ilmiah berisikan tentang multidisplin ilmu Sains dan Teknologi Industri diterbitkan oleh CV SWA Anugrah. Jurnal ini diterbitkan dua kali setahun (Juli dan Desember). Kohesi: Jurnal Multidisiplin Saintek bertujuan ...