Journal of Scientech Research and Development
Vol 6 No 1 (2024): JSRD, June 2024

PENGARUH PENGGUNAAN AIR HUJAN TERHADAP PERFORMA KUAT TEKAN BETON

Nur Hayani (Unknown)
Mustakim (Unknown)
Misbahuddin (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Sep 2024

Abstract

Kondisi saat ini telah menyebabkan peningkatan kebutuhan akan air yang memenuhi syarat untuk digunakan, terutama di tempat yang di huni banyak orang seperti kota besar atau di negara-negara maju, di mana air bersih hanya diperlukan untuk kebutuhan dasar. Dunia teknik sipil, terutama di negara maju, telah mempertimbangkan kemungkinan pengurangan air bersih sebagai bahan campuran beton. Ini terutama terjadi karena pembangunan infrastruktur seiring dengan peningkatan densitas penduduk. Penelitian ingin menguji nilai tekan beton campuran air hujan dan beton biasa untuk mengetahui apakah kekuatan tekannya sebanding dengan beton biasa. Diharapkan hasil penelitian ini akan menghasilkan solusi yang lebih hemat biaya dan ramah lingkungan untuk penggunaan beton.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JSCR

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Education Industrial & Manufacturing Engineering Social Sciences

Description

Journal of Scientech Research and Development (JSRD) is a peer-reviewed journal that focuses on critical studies of social research and development. Investigated the dynamics of teaching and learning of Scientech education, scientech research, and development problems in the scientech at the ...