STLISTIKA: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya
Vol 9 No 1 (2024): Stilistika: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya

R RELASI DAN MAKNA CERITA FANTASTIK DALAM NOVEL “KISAH TANAH JAWA ”KARYA MADA ZIDAN.

hikmal (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Apr 2024

Abstract

Kajian ini memaparkan beberapa cerita di tanah jawa yang mistis dan masih menjadi budaya khas kehidupan masyarakat pada masa penjajahan dalam Kisah Tanah Jawa. Tanah Jawa menyimpan banyak cerita misteri yang tidak akan selesai dalam semalam. Sosok-sosok misterius, ritual mistis, dan tempat-tempat angker, selalu membuat kita penasaran. Penelitian ini menggunakan teori fantastis dari Tzvetan Todorov dan yang penting dari apa yang dikatakan Todorov adalah keraguan pembaca pada kedua kubu keraguan tersebut sebelum kondisi pertama dalam fantastik. Fenomena tersebut dapat dirasakan oleh pembaca dalam dua muara imajinasi dan kenyataan. Menurut Djokosujatmo (2005) fantastik merupakan suatu keraguan yang dirasakan oleh manusia yang hanya mengetahui hukum alam, ketika menghadapi suatu fenomena yang tampak supranatural dalam kehidupan. Dapat disimpulkan bahwa karya tersebut mampu menampilkan eksistensi cerita fantastik yang dominan dari segi motif, alur, tema, tokoh, ruang, waktu dan dekorasi realistik. Semua elemen tersebut bergerak menuju satu elemen yang menyatukan sebuah cerita fantastis yang memanifestasikan fenomenanya secara tidak logis dan di bawah ekspektasi pembacanya.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

STI

Publisher

Subject

Religion Arts Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

STILISTIKA merupakan jurnal yang memuat tulisan/artikel hasil penelitian dan kajian/telaah setara penelitian yang mengkaji tentang bahasa, sastra, dan pembelajarannya. Jurnal ini terbit dua kali setahun, yaitu pada bulan April dan Oktober. Jurnal ini diterbitkan oleh Program Studi Pendidikan Bahasa ...