Ar-Rusyd: Jurnal Pendidikan Agama Islam
Vol 2 No 2 (2023): Ar-Rusyd: Jurnal Pendidikan Agama Islam

Penerapan Multimedia Interaktif Berbasis Peta Konsep Guna Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas Vii Mts Ma'arif Al-Ishlah Bungkal Dalam Pembelajaran SKI

Mukminin, Amir (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2023

Abstract

Penelitian ini berfokus pada penggunaan Multimedia Interaktif berbasis Peta Konsep untuk mengetahui hasil dalam meningkatkan hasil belajar siswa kelas VII. Tujuan penelitian ini adalah   untuk mengetahui apakah ada peningkatan hasil belajar siswa kelas VII sebelum dan sesudah menggunakan media peta konsep. Metode yang digunakan yaitu dengan penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus dengan teknik pengumpulan data yaitu wawancara, rekaman, observasi dan analisis data. Hasil penelitian menunjukkan adanya perbedaan yang signifikan pada siswa antara sebelum dan sesudah menggunakan media pembelajaran peta konsep.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

arrusyd

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Other

Description

Fokus dan ruang lingkup Jurnal Ar Rusyd: Jurnal Pendidikan Agama Islam adalah isu-isu penting dan aktual tentang pendidikan agama Islam seperti Penelitian tindakan kelas dalam pendidikan Islam, Ilmu pendidikan Islam, Strategi pembelajaran pendidikan Islam, Kurikulum pendidikan Islam, Manajemen ...