JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 5 No. 3 (2021): 2021

Manajemen Hubungan Sekolah dengan Orang Tua Siswa dalam Upaya Peningkatan Kualitas Sekolah

Hariesa, Afrina (Unknown)
Ahmad, Syarwani (Unknown)
Wahidy, Achmad (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Oct 2021

Abstract

Penelitian kualitatif ini menginvesitigasi manajemen hubungan sekolah dengan orang tua siswa dalam upaya peningkatan kualitas sekolah. Informan penelitian ini meliputi Kepala Sekolah, guru, Wakil Humas, dan orang tua siswa, dengan instumen penelitian dokumentasi, wawancara, dan observasi. Hasil yang dicapai dalam penelitian ini hubungan sekolah dengan orang tua siswa adalah mendukung peningkatan kualitas belajar siswa kualitas lulusan sekolah, dan kualitas pertumbuhan dan perkembangan peserta didik

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...