JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 6 No. 2 (2022): Agustus 2022

Job Embeddeness dan Organizational Citizenship Behavior Pengaruhnya terhadap Turnover Intention

Hiariey, Harvey (Unknown)
Attamimi, Rachma (Unknown)
Salmon, Juan (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 May 2022

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh Job embeddeness dan Organizhational Citizhenship Behavior terhadap Turnover Intention pada PT TRISAMUDRA Ambon. Penelitian ini merupakan penelitian yang bersifat deskriptif kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan PT TRISAMUDRA AMBON. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 55 responden. Dengan menggunakan kuesioner sebagai alat pengumpul data. Pengambilan sampel menggunakan teknik non probability sampling dengan metode purposive sampling. Metode analisis data yang digunakan adalah regresi linear berganda dengan menggunakan alat analisis Statistical Package For Social Science (SPSS) versi 20. Hasil penelitian menunjukan bahwa (1) variabel Job Embeddenes memiliki pengaruh yang negatif signifikan terhadap Turnover Intention, (2) variabel Organizhational Citizhenship Behavior memiliki pengaruh yang Negatif signifikan terhadap Turnover Intention.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...