IKA BINA EN PABOLO : PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Vol 4, No 2: PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT | JULI 2024

SOSIALISASI LITERASI TERHADAP MINAT MENGGUNAKAN ISLAMIC FINTECH OLEH PELAKU UMKM DI DESA BATANG NADENGGAN

Syahputra, Rizki (Unknown)
Pasaribu, Laili Habibah (Unknown)
Saragih, Siti Zahara (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jul 2024

Abstract

Perkembangan teknologi yang membawa perubahan signifikan terus terjadi dan berpotensi mentransformasi industri apapun, termasuk industri jasa keuangan. Penggabungan teknologi keuangan dalam perspektif Islam juga mulai berkembang, sering disebut sebagai Islamic Fintech. Hal ini terbukti dengan tumbuhnya fintech syariah di Indonesia yang dibuktikan dengan masuknya negara ini ke dalam kategori “leader” dalam ekosistem  fintech syariah global yang menunjukkan bahwa Indonesia mempunyai potensi yang sangat besar. Dalam Pengabdian ini dilakukan dengan metode ceramah dan tanya jawab. Hasil pengabdian ini diharapkan dapat memberikan dampak positif bagi pelaku UMKM dalam mempromosikan produksi mereka dengan perantara teknologi berbasis islami di era globalisasi, serta menambah pliterasi terhadap minat menggunakan islamic fintech.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ikabinaenpabolo

Publisher

Subject

Aerospace Engineering Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Environmental Science Public Health

Description

IKA BINA EN PABOLO : PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT adalah Jurnal hasil Pengabdian kepada Masyarakat yang di hasilkan oleh civitas Akademika Universitas Labuhanbatu yang terbit 2 kali dalam setahun yaitu bulan Januari dan Bulan Juli yang merupakan hasil pengabdian yang dilakukan oleh Dosen dan ...