JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 8 No. 1 (2024): April 2024

Analisis Penentuan Harga Pokok Produksi dengan Metode Pesanan pada Rains Catering

Tiar Lina Situngkir (Universitas Singaperbangsa Karawang)
Muhammad Miqdad Jundullah (Universitas Singaperbangsa Karawang)
Muhammad Rizki Ramadhan (Universitas Singaperbangsa Karawang)
Najwa Khoerunnisa (Universitas Singaperbangsa Karawang)
Riani Rahma Novelina (Universitas Singaperbangsa Karawang)
Tegar Permata Sasmita (Universitas Singaperbangsa Karawang)



Article Info

Publish Date
06 Jan 2024

Abstract

Dalam dunia bisnis, analisis biaya produksi merupakan kunci keberhasilan perusahaan seperti Rains Catering. Dengan menggunakan metode pemesanan, mereka memerinci biaya yang terkait dengan setiap pesanan katering, sehingga memungkinkan mereka menetapkan harga yang akurat. Pengetahuan mengenai biaya produksi memungkinkan perusahaan untuk mengoptimalkan keuntungan dan berkembang secara optimal. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi biaya produksi Rains Catering khususnya biaya tenaga kerja langsung dan overhead pabrik dengan menggunakan metode pemesanan. Pemahaman mendalam mengenai biaya produksi ini penting untuk menjaga kualitas, kepuasan pelanggan, dan daya saing dalam pasar yang kompetitif. Langkah-langkah praktis penerapan metode order juga akan dibahas lebih lanjut.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...