JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI
Vol. 8 No. 2 (2024)

Implementasi Model PJBL Bahasa Indonesia Melalui Media Interaktif pada Pembelajaran Kelas 1C SD PL Don Bosko

Adinda, Marsaa Alyaa Aufaa (Unknown)
Nabilah, Aviana Zuhrotun (Unknown)
Rahmawati, Aulia (Unknown)
Ardipratiw, Lintang (Unknown)
Irvan, Moh.Farizqo (Unknown)



Article Info

Publish Date
24 Jun 2024

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi dengan permasalahan yang dialami oleh guru dan peserta didik dalam pembelajaran Bahasa Indonesia yang berdampak pada hasil belajar siswa. Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan kualitas belajar dan hasil belajar peserta didik serta mengembangkan model pembelajaran yang lebih interaktif dan efektif melalui pemanfaatan media interaktif khususnya pada mata pelajaran Bahasa Indonesia. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas 1C SD PL Don Bosko. Teknik pengumpulan data dalam peneliti meliputi wawancara, observasi langsung, dan dokumentasi. Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan teknik analisis data deskriptif kualitatif. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan media interaktif berbasis model Project Based Learning (PJBL) dapat meningkatkan kemampuan membaca serta keaktifan dan ketertarikan dalam pembelajaran Bahasa Indonesia.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jptam

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

Jurnal Pendidikan Tambusai is Jurnal Electronic which contains the results of research and literature studies related to the field of education, including; regulation of education, learning activities, learning strategies, teacher professionalism, students, education and education personnel, issues ...