Prosiding SEMNAS INOTEK (Seminar Nasional Inovasi Teknologi)
Vol. 8 No. 2 (2024): PROSIDING SEMINAR NASIONAL INOVASI TEKNOLOGI TAHUN 2024

Pengaruh Variasi Campuran Bahan Kompos Terhadap Hasil Pengadukan Pada Mesin Pengolah Kompos Kapasitas 5 Kg/Menit

Rifky, Daffa Pramesnanda (Unknown)
Pramesti, Yasinta Sindy (Unknown)
Setyowidodo, Irwan (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Jul 2024

Abstract

Di indonesia pupuk kimia kini semakin banyak yang menggunakan, hal ini dapat mengakibatkan struktur tanah rusak, dan pencemaran lingkungan. Maka diperlukan alternatif lain pengganti pupuk kimia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variasi campuran bahan kompos terhadap hasil pengadukan pada alat pengolah kompos dan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah pengumpulan data pada objek mesin pengolah kompos yang dilakukan dengan 10 kali percobaan. Berdasarkan hasil tes uji pencampuran bahan kompos didapatkan sampel yang hasilnya tercampur merata dan paling bagus, yaitu dengan perbandingan bahan sekam padi, kotoran kambing, dan limbah sayuran ( 4:6:5 ) dengan waktu pengadukan selama 5 menit, didapatkan massa bahan hasil setelah pengadukan 13,4 kg dan memiliki hasil pengadukan yang tercampur dengan merata halus. Berdasarkan hasil pengelolaan data dari variasi campuran kompos memberikan kualitas hasil yang baik dan dapat mempercepat proses terjadinya pengomposan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

inotek

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Electrical & Electronics Engineering Energy Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Mathematics Mechanical Engineering Transportation

Description

Teknologi saat berkembang sangat cepat selama beberapa tahun terakir ini. Perkembangan teknologi tersebut merupakan salah satu dampak dari peningkatan inovasi dalam bidang teknologi. Ide-ide dan produk baru selalu ada untuk membantu kemingkatkan kualitas kehidpan manusia. Dalam rangka mendukung ...