Prosiding SEMNAS INOTEK (Seminar Nasional Inovasi Teknologi)
Vol. 8 No. 3 (2024): PROSIDING SEMINAR NASIONAL INOVASI TEKNOLOGI TAHUN 2024

Alat Penyiraman Cabai Otomatis Berbasis ESP8266 Dengan Metode Fuzzy Logic

Abidin, Muhamad Haqi Faisal (Unknown)
Farida, Intan Nur (Unknown)
Rochana, Siti (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jul 2024

Abstract

Indonesia merupakan negara agraris yang mayoritas penduduknya bekerja disektor pertanian. Cabai merupakan produk budidaya yang memiliki potensi nilai ekonomi tinggi dan sebagai bahan penting di Indonesia. Dalam penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan alat penyiraman otomatis untuk tanaman cabai yang menggunakan teknologi ESP8266, sehingga sistem dapat melakukan penyiraman tanaman secara otomatis. Metode Research and Development (R&D) merupakan metode penelitian yang digunakan untuk meguji suatu produk tertentu yang telah dibuat meliputi uji keefektifan produk. Mengembangkan dan menciptakan produk-produk baru yang dapat bermanfaat bagi para pihak-pihak tertentu algoritma. Hasil penelitian menunjukkan bahwa fuzzy logic rata-rata suhu 22O C- 35O C dengan kelembaban antara 65%-85%.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

inotek

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Electrical & Electronics Engineering Energy Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Mathematics Mechanical Engineering Transportation

Description

Teknologi saat berkembang sangat cepat selama beberapa tahun terakir ini. Perkembangan teknologi tersebut merupakan salah satu dampak dari peningkatan inovasi dalam bidang teknologi. Ide-ide dan produk baru selalu ada untuk membantu kemingkatkan kualitas kehidpan manusia. Dalam rangka mendukung ...