Al-Ubudiyah: Jurnal Pendidikan dan Studi Islam
Vol 5 No 1 (2024): Education and Islamic Studies (Januari-Juni)

Tekanan Finansial dan Moralitas Individu terhadap Fraud dengan Etika Egoisme sebagai variable Moderasi

M. Khusnul Mubarak (Unknown)
Syamsu Alam (Unknown)
Asriady Bakri (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Jun 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh tekanan finansial dan moralitas individu terhadap fraud dengan etika egoism sebagai variabel moderasi studi kasus di kantor BAPENDA Kota Makassar. Data dalam penelitian ini di peroleh dari pegawai kantor BAPENDA Kota Makassar.Penelitian ini menggunakan data premier dengan cara melakukan penelitian langsung di lapangan dengan memberikan kuesioner kepada 100 responden. Teknik analisi data yang digunakan yaitu analisis statistic deskriktif dan PLS (Partil Least Square). Hasil penelitian menunjukkan bahwa tekanan finansial dan moralitas individu berpengaruh positif dan signifikan terhadap fraud . Tekanan finansial dan moralitas individu berpengaruh positif dan signifikan terhadap fraud dan yang di perkuat etika egoism.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

aujpsi

Publisher

Subject

Religion Education

Description

Al-Ubudiyah: Jurnal Pendidikan dan Studi Islam , 2809-7459 (ONLINE) dan 2745-7796 (PRINT) , merupakan jurnal OPEN ACCESS dan Peer-reviewed. Jurnal ini memiliki Focus and Scope dalam kaitannya dengan wacana-wacana keislaman dewasa ini serta menitikberatkan pada pembahasan Dinamika & Pergolakan ...