Penelitian ini menjelaskan tentang bagaimana penerapan penggunaan Bahasa Indonesia di suatu sekolah. Bahasa Indonesia merupakan bahasa resmi kenegaraan yang digunakan didalam situs formal, baik tulis maupun lisan. Ejaan terakhir yang digunakan dalam Bahasa Indonesia adalah Ejaan Bahasa Indonesia yang bisa Disempurnakan yang diresmikan pada tanggal 16 Agustus 1972 oleh Presiden Soeharto. Penggunaan Bahasa Indonesia yang tidak tepat akan mempengaruh terhadap pemahaman pendengar/pembaca. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan (1) penguasaan ejaan Bahasa Indonesia dalam kemapampuan menulis Penerapan Penggunaan Bahasa Indonesia Dengan Baik dan Benar Di Lingkungan Sekolah SMP Swasta Al-whasliyah 5 Hamparan Perak. (2) Peringkat penguasaan Bahasa Indonesia dalam kemampuan menulis Di Lingkungan SMP Swasta Al- Whasliyah 5 Hamparan Perak. (3) Penggunaan Ejaan Bahasa Indonesia yang Baik dan Benar Di SMP Swasta Al-Whasliyah 5 Hamparan Perak.
Copyrights © 2024