J-AKSI : JURNAL AKUNTANSI DAN SISTEM INFORMASI
Vol 5 No 2 (2024): Edisi Juni 2024

PENGARUH KECANGGIHAN TEKNOLOGI INFORMASI, KEMAMPUAN PENGGUNA,TINGKAT PENDIDIKAN, SERTA DUKUNGAN MANAJEMEN PUNCAK TERHADAP KINERJA SIA

Haq, Neila Arinal (Unknown)
Suhartono, Entot (Unknown)
TAH, Natalistyo (Unknown)
Minarso, Bambang (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2024

Abstract

Kualitas pelayanan di Bank Mandiri yang dianggap kurang optimal bisa disebabkan oleh sejumlahfaktor, seperti lambatnya respon terhadap kebutuhan nasabah, kesulitan mengakses informasi ataumemproses transaksi secara efektif. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kecanggihanteknologi informasi, kemampuan pengguna, tingkat pendidikan, serta dukungan manajemen puncakterhadap kinerja sistem informasi akuntansi di Bank Mandiri KC Semarang Pemuda. Pengumpulan datadilakukan melalui kuesioner dengan 137 responden, dan sampel 70 responden dipilih dengan metodepurposive sampling. Metode analisis yang digunakan adalah regresi linear berganda denganmenggunakan perangkat lunak SPSS versi 25. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kecanggihanteknologi informasi, kemampuan pengguna, tingkat pendidikan, serta dukungan manajemen puncaksecara signifikan memengaruhi kinerja sistem informasi akuntansi di Bank Mandiri KC SemarangPemuda

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jaksi

Publisher

Subject

Humanities Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Social Sciences

Description

Jurnal Akuntansi dan Sistem Informasi (J-AKSI) diterbitkan oleh Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Majalengka secara berkala (setiap enam bulan) dengan edisi terbit bulan Februari dan Agustus. Tujuan jurnal ini adalah untuk mempublikasikan hasil riset Akuntansi dan ...