AT-THUFULY: Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini
Vol. 4 No. 2 (2024): Mei

Meningkatkan Motorik Kasar Melalui Tarian Saman Pada Anak Usia Dini Di TK Cambridge Binjai

Inayah Ramadhani Siregar (Unknown)
Siti Maysyarah Telaumbanua (Unknown)
Dhinanda Aulia (Unknown)
Hilda Zahra Lubis (Unknown)



Article Info

Publish Date
03 Jul 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat kemampuan motorik anak usia dini melalui tari Saman di TK Cambridge Binjai. Penelitian menggunakan metode kualitatif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah dengan observasi, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada minggu pertama, anak-anak masih bingung dengan gerakan tari Saman. Pada minggu kedua, anak-anak mulai menunjukkan perkembangan motorik kasar, meskipun masih ada beberapa yang bingung. Pada minggu ketiga, semua anak mampu mengingat dan melakukan gerakan dengan baik. Hal ini berarti tari Saman efektif dalam meningkatkan kemampuan motorik kasar anak usia dini di TK Cambridge Binjai. tari Saman dapat digunakan sebagai metode pembelajaran yang efektif untuk meningkatkan kemampuan motorik kasar anak.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

at-thufuly

Publisher

Subject

Religion Education

Description

Jurnal Pendidikan Islam anak usia dini dan perkembangannya tersedia secara gratis (akses terbuka) untuk semua pembaca. Artikel-artikel dalam At-Thufuly termasuk perkembangan dan penelitian dalam anak usia dini, termasuk: Pendidikan Anak Usia Dini Kurikulum anak usia dini Strategi Pembelajaran anak ...