Tashdiq: Jurnal Kajian Agama dan Dakwah
Vol. 5 No. 1 (2024): Tashdiq: Jurnal Kajian Agama dan Dakwah

KEBIJAKAN RASULULLAH DALAM DIPLOMASI: RELEVANSI UNTUK HUBUNGAN INTERNASIONAL MODERN

Baqiya Aini Wahyu Ningtyas (Unknown)
Fauzan Diaz (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Jun 2024

Abstract

Artikel ini mengkaji kebijaksanaan Rasulullah Muhammad dalam diplomasi dan relevansinya dengan hubungan internasional modern. Melalui studi pustaka, penulis menyoroti strategi diplomasi yang diterapkan oleh Rasulullah, seperti Piagam Madinah dan Perjanjian Hudaibiyah, yang menunjukkan kebijaksanaan, toleransi, dan strategi jangka panjang. Artikel ini juga membahas bagaimana prinsip-prinsip ini dapat diterapkan dalam konteks hubungan internasional saat ini untuk menciptakan perdamaian dan stabilitas global.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

tashdiq

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

Tashdiq: Jurnal Kajian Agama dan Dakwah adalah jurnal yang terbit 3 kali setahun pada bulan Maret, Juli, dan November. Jurnal ini merupakan jurnal kajian ilmu agama, tidak hanya mengacu pada satu agama saja, ada 6 agama yang diakui di Indonesia bisa diterima pada jurnal ini. Selain itu jurnal ini ...