Al-Ibda: Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Vol. 4 No. 01 (2024): JURNAL PGMI Al-IBDA'

THE ROLE OF STRENGTHENING THE PROFILE OF PANCASILA STUDENTS IN PRIMARY SCHOOLS TO OVERCOME BULLYING BEHAVIOR

Syafriza, Azizatul Alif (Unknown)
Rofiki, Mohammad (Unknown)
Rifait, Muhammad (Unknown)
Maymanah, Bahjatul (Unknown)
Adiba, Farah (Unknown)
Hidayati, Nur (Unknown)
Windi Astuti, Riska (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Mar 2024

Abstract

Kondisi saat ini generasi muda Indonesia kurang mengamalkan nilai-nilai Pancasila. Hal ini terlihat dari semakin maraknya perilaku perundungan yang terjadi.perundungan ini disebabkan oleh faktor pola asuh, sekolah, harga diri dan norma kelompok, Tujuan penelitian untuk mengetahui peran penguatan profil pelajar pancasila untuk mengatasi perilaku perundungan di sekolah dasar (SD). Penelitian ini dilaksanakan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku perundungan pada anak usia remaja Penelitian ini menggunakan metode penelitian pendekatan kualitatif dengan menggunakan pendekatan fenomenologi, teknik yang digunakan dalam pengambilan data adalah wawancara dan observasi. Teknik yang digunakan dalam analisis data yaitu reduksi data, penyajian data dan pengujian kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penguatan profil pelajar pancasila secara signifikan dalam mengurangi tingkat perilaku perundungan di kalangan siswa SD. Penelitian ini memberikan kontribusi pada literatus mengenai pencegahan perilaku perundungan di lingkungan pendidikan dasar. Implikasi praktis dari penelitian ini adalah perlunya integrasi nilai-nilai pancasila dalam kurikulum sekolah sebagai upaya preventif terhadap perilaku perundungan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

alibda

Publisher

Subject

Education Social Sciences

Description

AL-IBDA’ merupakan jurnal pendidikan dan pembelajaran dasar yang dikelola oleh Program Studi PGMI STIT Pringsewu. Jurnal ini terbit dua kali dalam satu tahun, yaitu pada bulan Maret dan September. Jurnal AL-IBDA’ menjadi sarana bagi peneliti, akademisi, dan praktisi yang tertarik dengan kajian ...