Jurnal Abdimas Indonesia
Vol. 2 No. 2 (2024): Juni : Jurnal ABDIMAS Indonesia

Sosialisasi Tentang Cara Menjaga Kebersihan Gigi Dan Pemeriksaan Gigi Dan Mulut Yang Baik Serta Pemeriksaan Karies Gigi Pada Anak Sekolah Dasar PAB 22 Patumbak Desa Patumbak, Kec Patumbak Kab Deli Serdang

Sihombing, Kirana Patrolina (Unknown)
Yetti Lusiani (Unknown)
Adriana Hamsar (Unknown)
Ety Sofia Ramadhan (Unknown)
Br Saragih, Aminah (Unknown)
Asmawati (Unknown)
Siahaan, Yenny Lisbeth (Unknown)
Sutriati (Unknown)
Renta Verawati (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Jun 2024

Abstract

Kesehatan gigi merupakan bagian dari kesehatan yang dapat memengaruhi kesehatan tubuh lainnya. Menjaga kesehatan gigi sangat penting untuk dilakukan, karena kualitas hidup seseorang akan terganggu akibat dari masalah kesehatan gigi yang tidak ditangani dengan baik. Masalah-masalah kesehatan yang sering terjadi pada anak usia sekolah dasar adalah peyakit yang berhubungan dengan kebersihan diri anak dan lingkungan seperti gosok gigi yang baik dan benar (saputra, 2023, at all (Fatmawati 2018). Karies gigi merupakan permasalahan gigi yang sering timbul tidak hanya pada orang dewasa tetapi juga dialami oleh anak-anak. Oranl hygiene yang buruk dapat menjadi salah satu faktor resiko terjadinya karies. Metode kegiatan dengan pelaksanaan adalah penyuluhan dengan menggunakan media  dan pemeriksaan gigi, adapun sasaran sebayak 38 orang anak SD PAB 22 Patumbak Kecamatan Patumbak. Berdasarkan hasil pemeriksaan  data DMF-T ada 77 karies gigi  yaitu sebesar 2,0, berarti kondisi ini termasuk kategori buruk

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jai

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Public Health Social Sciences Other

Description

Jurnal pengabdian kepada Masyarakat dengan akses terbuka dengan ruang lingkup berbagai bidang Ilmu Kesehatan, Kedokteran, Sosial Humaniora dan Multidisiplin ilmu termasuk penelitian dasar dalam Ilmu kesehatan umum, ilmu psikologi, ilmu farmasi, keperawatan dan Kebidanan. Artikel dalam jurnal ...