Jurnal ABDIMAS MUTIARA
Vol. 2 No. 1 (2021): JURNAL ABDIMAS MUTIARA

SOSIALISASI MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING TERHADAP HASIL BELAJAR PKN MATERI SILA-SILA PANCASILA SISWA KELAS V SDN 060951 MEDAN LABUHAN

Dabukke, Barita Esman (Unknown)
Limbong, Winny Sunfriska (Unknown)
Nainggolan, Maria Friska (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Mar 2021

Abstract

Pengabdian kepada Masyarakat ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran project based learning terhadap hasil belajar PKn materi sila-sila pancasila pada siswa kelas V SDN 060951 Medan Labuhan T.A 2022/202. peserta dalam Pengabdian Kepada Masyarakat ini adalah seluruh siswa kelas V SDN 060951 Medan Labuhan yang berjumlah 33 siswa. Dari hasil analisis data yang diperoleh nilai rata-rata pretest sebelum diberi perlakuan yaitu 39,5 dan setelah diberi perlakuan nilai rata-rata postest yaitu 80,9. Hasil uji t menunjukan nilai Sig (2- tailed) yaitu 0,003 < 0,05 maka terdapat perbedaan yang signifikan antara hasil belajar PKn pada data pretes-postest. Dengan hasil nilai t hitung yang bernilai 3,2 dan t table 1,693 dimana t hitung > t table yang artinya di tolak dan diterima. Dapat disimpulkan bahwa medel pembelajaran project based learning berpengaruh terhadap hasil belajar PKn materi sila-sila pancasila siswa kelas V SDN 060951 Medan Labuhan T.A 2022/2023.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

JAM

Publisher

Subject

Chemistry Computer Science & IT Medicine & Pharmacology Nursing Other

Description

Jurnal ABDIMAS MUTIARA diterbitkan oleh Program Studi : Sistem Informasi Fakutas Sains dan Teknologi Informasi Universitas Sari Mutiara Indonesia di Medan sebagai media untuk menyalurkan pemahaman tentang asfek - asfek multidisiplin ilmu bidang Teknologi, Kesehatan dan Sosial berupa hasil pengabdian ...