Jurnal Kolaboratif Sains
Vol. 7 No. 8: Agustus 2024

Pengaruh Kompetensi Karyawan Dan Kualitas Produk Terhadap Kepuasan Konsumen Pada Beautyfy Clinic Bandar Lampung: The Influence of Employee Competence and Product Quality on Consumer Satisfaction at Beautyfy Clinic Bandar Lampung

Nanda Audia (Unknown)
Arvidia Tri Eninda (Unknown)
Erlin Kurniati (Unknown)
Okta Supriyaningsih (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Aug 2024

Abstract

Kepuasan konumen adalah perasaan senang atau kecewa seseorang yang muncul setelah membandingkan kinerja (hasil) produk yang dipikirkan terhadap kinerja (atau hasil) yang diharapkan, hal ini karna ada beberapa faktor yang dapat mempengaruhi kepuasan konsumen. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui apakah kompetensi karyawan dan kualitas produk berpengaruh terhadap kepuasan konsumen pada beautyfy clinic bandar lampung. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan menggunakan analisa deskriptif dan analisa regresi linier berganda. Penelitian ini menggunakan teknik probability sampling dengan menggunakan rumus slovin. Responden yang digunakan dalam penelitian ini adalah 100 konsumen pada beautyfy clinic. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan studi kepustakaan dan penelitian lapangan. Hasil penelitian menunjukan bahwa variabel kompetensi karyawan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen, dan variabel kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JKS

Publisher

Subject

Religion Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Education Environmental Science Health Professions Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Medicine & Pharmacology Nursing Public Health Other

Description

Jurnal Kolaboratif Sains merupakan jurnal yang diterbitkan oleh Universitas Muhammadiyah Palu. Jurnal ini menerima artikel ilmiah dalam bentuk Hasil Penelitian, Laporan Penelitian, Literatur Review. Semua manuskrip yang dikirimkan adalah peer review oleh para ahli di bidang yang relevan. Tujuan dan ...