Jurnal Ilmiah Multidisiplin Keilmuan Mandira Cendikia (JIMK-MC)
Vol. 1 No. 5 (2023)

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF LANGSUNG (PKL) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR AKIDAH AKHLAK PESERTA DIDIK KELAS VIII DI MTSS DHUA’FA PADANG): MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF LANGSUNG (PKL)

roganda (universitas uin imam bonjol padang)
Martin Kustati (UIN Imam Bonjol Padang)
Gusmirawati (UIN Imam Bonjol Padang)



Article Info

Publish Date
20 Dec 2023

Abstract

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Langsung (PKL) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Akidah Akhlak Pada Peserta Didik Kelas VIII Di MTsS Dhua’fa Padang. Penelitian ini dilatar belakangi hasil belajar pada mata pelajaran Akidah Akhlak kelas VIII di MTsS Dhua’fa Padang rendah dibawah KKM. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penerapan model (PKL). Metode pengumpulan data dengan  observasi, tes soal. Hasil penelitian menyatakan bahwa hasil belajar dikelas eksperiment tinggi dari kelas kontrol. Ini dibuktikan dengan mean skor kelas esperiment adalah 84.44 dengan jumlah peserta didik 18. Pada kategorisasi terdapat 6 peserta didik yang tergolong kategori tinggi dengan persentase 33.33 %, 2 peserta didik tergolong kategori sedang dengan pesentase 11.11%, 1 peserta didik dengan kategori nilai rendah dengan persentase 5.55%. Hasil penelitian menunjukkan mean skor hasil belajar Akidah Akhlak di kelas eksperiment adalah 84.44 lebih besar dari hasil mean skor kelas control 67.83. dimana t-hitung lebih besar dari t-tabel 1.671. hasil belajar kedua kelas berbeda terlihat dari perbandingan mean skor pst-test peserta didik. Secara statistic menunjukkan bahwa penggunaan Model Pembelajaran Koperatif Langsung (PKL) memberikan efek yang significant terhadap hasil belajar aqidah akhlak pada peserta didik.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

mdi

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Economics, Econometrics & Finance Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

Jurnal Ilmiah Multidisiplin Keilmuan Mandira Cendikia (JIMK-MC) adalah Jurnal Penelitian untuk scope Multidisiplin Ilmu, dengan scope keilmuan seperti Ilmu Komputer, Kemasyarakatan, Manajemen, Ekonomi, Matematika, Humaniora, Agama, Ilmu Hukum, Pendidikan, Pertanian, Sastra, Teknik, Kesehatan ...