At-Tahdzib: Jurnal Studi Islam dan Muamalah
Vol 4 No 1 (2016): At-Tahdzib

Mukhtalif Al-Hadith (Pertentangan Hadis dan Metodologi Penyelesaiannya)

Purwantoro Purwantoro (Sekolah Tinggi Agama Islam At-Tahdzib Jombang)



Article Info

Publish Date
24 Oct 2016

Abstract

Hadis bersumber dari Rasulullah, dan segala sesuatu yang disampaikan Rasulullah adalah wahyu. Sehingga tidak dimungkinkannya pertentangan satu hadith dengan hadith yang lainnya. Namun dalam realita kita menjumpai hadis yang secara dhohir saling bertentangan. Hal inilah yang menggugah kita bagaimana bersikap ketika menemui pertentangan hadis (mukhtalif hadith). Artikel ini membahas metodologi penyelesaian pertentangan hadis yang membantu kita untuk dapat bersikap dan memahami hadis yang secara dhohir saling bertentangan.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

tahdzib

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

At-Tahdzib: Jurnal Studi Islam dan Muamalah is an academic journal that focuses (not limited) on in-depth studies on Islamic studies and muamalah (economic and social aspects of Islam). This journal aims to facilitate scientific discussion and dissemination of knowledge in the field of Islamic ...