Jurnal Pemikiran dan Pengembangan Pembelajaran
Vol. 3 No. 3 (2021): JURNAL PEMIKIRAN DAN PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN (JP-3)

Penggunaan Padlet untuk Peningkatkan Prestasi Menulis Caption Teks Peserta Didik di MAS Annajah Jakarta

Febrianti, Sari (Unknown)
Amin, Fatimah Hidahyani (Unknown)
Nawir, Nurdiana (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Dec 2021

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meningkatkan prestasi menulis teks caption peserta didik di kelas XII Bahasa Inggris MAS Annajah Jakarta dengan menerapkan Padlet. Desain penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang meliputi 4 langkah; 1) Merencanakan, 2) Bertindak, 3) Mengamati dan 4) Merefleksikan. Subjek penelitian ini adalah 20 siswa kelas XII MAS Annajah Jakarta semester I tahun 2021-2021. Metode pengumpulan data penelitian ini diambil dari pemberian tes dan observasi. Hasil penelitian harus dibuktikan bahwa penggunaan Padlet untuk pengajaran Bahasa Inggris dalam menulis caption teks dapat meningkatkan prestasi atau kemapuan menulis caption teks siswa. Berdasarkan hasil siklus 1 tidak memenuhi kriteria ketuntasan minimal 75,00 karena hasil hanya menunjukkan skor 72,50; penelitian pendahuluan oleh karena itu peneliti melanjutkan penelitian ke siklus 2 untuk mendapatkan hasil yang memuaskan 82,50. Selain itu, siswa MAS Annajah Jakarta juga menunjukkan sikap positif terhadap penggunaan Padlet dalam pembelajaran menulis teks caption.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

Pendidikan

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Pemikiran dan Pengembangan Pembelajaran (JP-3) merupakan media publikasi karya ilmiah yang diterbitkan oleh Rayhan Intermedia. Jurnal ini diterbitkan dalam rangka untuk mempromosikan dan menyebarluaskan pengetahuan serta teknologi yang berhubungan dengan pembelajaran dan dunia pendidikan ...