Jurnal Manajemen Pendidikan dan Ilmu Sosial (JMPIS)
Vol. 5 No. 6 (2024): Jurnal Manajemen Pendidikan dan Ilmu Sosial (Oktober - November 2024)

Strategi Branding Citilink Indonesia di Media Sosial Instagram Dalam Meningkatkan Citra Perusahaan

Marsha Clarisa (Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta, Indonesia)
Azwar Azwar (Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta, Indonesia)



Article Info

Publish Date
02 Nov 2024

Abstract

: Penelitian ini mengkaji strategi branding Citilink Indonesia pada media sosial Instagram dalam guna meningkatkan citra perusahaan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Data dikumpulkan melalui kajian kepustakaan, observasi, dan wawancara dengan informan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Citilink Indonesia berhasil memanfaatkan Instagram melalui kolaborasi dengan Key Opinion Leader (KOL), tiga pilar konten berupa promosi, pengumuman, dan inspirasi guna menjangkau para audiens. Segmen konten yang digunakan oleh Citilink Indonesia pada media sosial Instagram adalah CiTips, CitiGuide, dan Cinsight untuk memberikan edukasi dan berinteraksi dengan audiens. Berdasarkan penelitian ini, masih ada tantangan dalam mengelola kritik pelanggan serta menarik pengikut organik pada media sosial Instagram. Selain itu penelitian ini juga menemukan bahwa media sosial Instagram berperan dalam meningkatkan citra perusahaan dan juga loyalitas pelanggan Citilink Indonesia.  

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JMPIS

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Education Social Sciences

Description

Focus and Scope FOCUS Jurnal Manajemen Pendidikan dan Ilmu Sosial (JMPIS) memfokuskan diri pada riset tentang Manajemen Pendidikan dan Ilmu Sosial. Pendekatan metode penelitian meliputi: Kuantitatif, Kualitatif, dan Mix Method. Jurnal Manajemen Pendidikan dan Ilmu Sosial (JMPIS) memiliki tujuan ...