Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang
Vol. 9 No. 5 (2023): Volume 09 No. 05 Desember 2023

KEEFEKTIFAN POJOK BACA UNTUK MENINGKATKAN LITERASI MEMBACA SISWA PADA KELAS V SDN SERANG 03

Encep Andriana (PGSD FKIP Universitas Sultan Ageng Tirtayasa)
Siti Rokmanah (PGSD FKIP Universitas Sultan Ageng Tirtayasa)
Ananda Fatihah Auliya (Universitas Sultan Ageng Tirtayasa)



Article Info

Publish Date
23 Dec 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana keefektifan pojok baca untuk meningkatkan literasi membaca siswa pada kelas v SDN Serang 03 penelitinian ini juga merupakan penelitian kualitatif dengan metode pengumpulan data melalui observasi, wawancara,dan dokumentasi. Data yang diperoleh secara kualitatif menujukkan bahwa pojok baca di SDN Serang 03 mampu meningkatkan minat baca peserta didik. Hasil penelitian menjukkan bahwa kefeektifan pojok baca untuk meningkatkan literasi membaca siswa pada kelas V SDN Serang 03 memberikan manfaat bagi peserta didik dalam berliterasi dan menambah kemampuan kosa kata baru.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

didaktik

Publisher

Subject

Education

Description

Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang adalah salah satu jurnal yang dterbitkan oleh STKIP Subang, jurnal ini mempunyai bidang cakupan yaitu Penelitian Pendidikan. Terbit pada bulan Juni dan Desember setiap tahunnya. Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang melalui proses review oleh dua ...