Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang
Vol. 10 No. 2 (2024): Volume 10 No. 02 Juni 2024

STUDI LITERATUR: PERAN GURU TERHADAP MENINGKATKAN KETERAMPILAN SOSIAL SISWA DI SEKOLAH DASAR

Fanny Nurmalasari (Universitas Negeri Jakarta)
Qothrun Nada (Universitas Negeri Jakarta)
Anisa Putri Lestari (Universitas Negeri Jakarta)
Stefany Putri Ariana (Universitas Negeri Jakarta)
Mohammad Arif Taboer (Universitas Negeri Jakarta)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2024

Abstract

Keterampilan sosial adalah salah satu keterampilan yang harus dimiliki oleh siswa sekolah dasar sebagai bekal demi kelanjutan hidup dan bermanfaat dalam kehidupan sehari-hari. Tetapi, rendahnya keterampilan sosial siswa masih menjadi masalah dalam dunia pendidikan termasuk di sekolah dasar. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peran guru dalam mengembangkan keterampilan sosial siswa di sekolah dasar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa guru melakukan upaya dalam mengembangkan keterampilan sosial siswa melalui RPP yang digunakan, tetapi dalam pelaksanaan dan evaluasi pembelajaran kebanyakan guru belum menerapkannya.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

didaktik

Publisher

Subject

Education

Description

Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang adalah salah satu jurnal yang dterbitkan oleh STKIP Subang, jurnal ini mempunyai bidang cakupan yaitu Penelitian Pendidikan. Terbit pada bulan Juni dan Desember setiap tahunnya. Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang melalui proses review oleh dua ...