Cendikia Pendidikan
Vol. 11 No. 4 (2025): Sindoro Cendikia Pendidikan

ANALISIS PENTINGNYA PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK MENGEMBANGKAN MINAT BELAJAR SISWA DI SDN MEJING II

Wulan Rahmadani (Unknown)
Zela Septikasari (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Jan 2025

Abstract

Tujuan awal penelitian ini untuk analisis pemakaian sarana ajar untuk mengembangkan minat belajar siswa di SD N MEJING II Yogyakarta .Adapun metode yang di gunakan adalah kualitatif yang bertujuan untuk menyadari makna yang di anggap bersumber dari masalah sosial atau kemanusiaan. Pembelajaran adalah proses di mana seseorang menggunakan berbagai sumber untuk belajar dan memperoleh pengetahuan, kemampuan, dan prinsip-prinsip yang baik. Pemanfaatan sumber belajar terkait dengan media pembelajaran, yaitu cara guru menyampaikan atau menyampaikan materi secara terencana kepada siswa sehingga mereka dapat belajar dengan baik.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

sindorocendikiapendidikan

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics

Description

Sindoro: Cendikia Pendidikan. Jurnal ini terbit tiap bulan dalam setahun. Jurnal ini termasuk jurnal open acces yang memungkinkan penulis dari berbagai lintas dapat elaborasi untuk menulis di jurnal ini. Jurnal ini merupakan buah pemikiran dari terhadap bidang Ilmu khususnya Pendidikan. Jurnal ini ...