Edu Sociata : Jurnal Pendidikan Sosiologi
Vol 7 No 2 (2024): Edu Sociata : Jurnal Pendidikan Sosiologi

Kegiatan TPQ Dalam Pendidikan dan Implementasi Nilai-Nilai Aqidah dan Akhlak

Sawaliyah, Yuniarsih (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Dec 2024

Abstract

Isu karakter bangsa tengah menjadi perhatian yang besar bagi seluruh elemen masyarakat. Terorisme dan liberalisme dianggap sebagai dampak dari pemahaman agama yang tidak tepat, oleh karena itu dibutuhkan metode yang tepat dalam menginternalisasi nilai-nilai agama dari usia sedini mungkin, karena usia dini adalah waktu yang tepat dalam pembentukan karakter seseorang. Tujuan penelitian ini adalah mengkaji dan menyajikan kegiatan, dan implementasi pendidikan nilai nilai akidah dan akhlak pada anak anak Taman Pendidikan Al-Qur’an. Metode dalam penelitian ini adalah diskriptif dan studi lapangan dengan analisis isi. Penanaman nilai-nilai akidah dan akhlak secara praktis diturunkan pada lima pilar komponen pendidkan yaitu guru, tujuan, materi/isi, metode dan eval__uasi. Kelima pilar komponen tersebut harus senantisa bersinergi dalam proses pelaksanaannya. Dalam implementasinya menunjukkan bahwa penanaman nilai-nilai akidah dan akhlak pada anak anak TPQ memberikan andil dalam membentuk karakter yang baik.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ES

Publisher

Subject

Religion Education Environmental Science Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Edu Sociata adalah jurnal program studi pendidikan sosiologi STKIP Bima yang merupakan jurnal online (online journal system), dimana para dosen dapat mempublikasikan hasil penelitiannya secara berkala. Di jurnal ini para dosen aktif melakukan penelitian sebagaimana tuntutan Tri Dharma Perguruan ...