JURNAL MUQODDIMAH : Jurnal Ilmu Sosial, Politik dan Hummaniora
Vol 8, No 3 (2024): Agustus 2024

Rubber Farmers' Strategies to Face Unstable Market Trends (Case Study of Smallholder Rubber Farmers in North Sumatra)

Martial, Tri (Unknown)
Arief Tirtana, Muhammad (Unknown)
Rizki Harahap, Ahmad (Unknown)
Urdawi Nasution, Fahman (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Aug 2024

Abstract

Perkebunan karet rakyat menghadapi pasar yang tidak stabil dan merugikan petani sehingga berdampak buruk dalam keberlanjutan perkebunan masyarakat penghasil karet di Sumatera Utara. Penelitian bertujuan memahami strategi petani menghadapi permasalahan lapangan yang tidak menguntungkan tersebut.  Penelitian menggunakan metode deskriftif kuantitatif, untuk memahami permasalahan perkebunan karet rakyat. Analisis yang dilakukan dengan menggunakan metode SWOT terhadap berbagai pengelolaan kebun karet rakyat, serta berbagai variabel ekonomi dan pendapatan. Hasil menunjukkan input mengelola on-farm rendah, namun berorientasi kepada hasil. Tanaman karet berusia rata-rata diatas 20 tahun dengan produktivitas rendah. Luas lahan rata-rata 1,11 ha dengan pendapatan rata-rata 21,3 juta perhektar pertahun. Total skor IFAS 2.66, EFAS 2.38 berarti perkebunan karet rakyat di Sumatera Utara berada pada level menengah dan masih dapat tumbuh dengan mengandalkan sumberdaya lokal. Untuk mendukung perkebunan karet rakyat berkelanjutan dibutuhkan insentif kebijakan yang menjamin ketersediaan sarana dan prasarana produksi, dan kestabilan harga sehingga dapat meningkatkan kuantitas dan kualitas produksi.Kata kunci:  Berkelanjutan, Kebijakan, Kelembagaan, Perkebunan Karet Rakyat, SWOT

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

muqoddimah

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Environmental Science Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

Jurnal Ilmiah Muqoddimah merupakan kumpulan penelitian ilmiah tentang Ilmu Sosial, khususnya yang berhubungan dengan disiplin Ilmu Sosial, Politik, Administrasi dan Humaniora, diterbitkan oleh Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan, tujuan pengembangan jurnal ...