PIJAR: Jurnal Pendidikan dan Pengajaran
Vol. 3 No. 2 (2024): Volume 3 Nomer 2 (2024)

Pengaruh Promosi Dan Inovasi Produk Terhadap Keputusan Pembelian Produk Restu Ibu Sukabumi

M. Ilyas Saputra, Dikdik (Unknown)
Budiastuti, Endah (Unknown)
Suwandi (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Dec 2024

Abstract

Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui adanya penaruh promosi dan inovasi produk terhadap kepuusan pembelian, dan untuk metode penelitian ini yaitu kuantitatif dan penelitian ini didukung oleh populasi yaitu konsumen restu ibu denga periode penjualan satu terakhir mencapai 336 orang dan penjualan mencapai 1.921 dengan penghitungan sampel menggunakan rumus slovin dengan total sampel mencapai 77 responden, alat untuk menganalisis penelitian ini menggunakan analisis regresi linear berganda dengan 3 variabel yang diteliti yaitu variabel promosi (X1), inovasi produk (X2) dan keputusan pembelian. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa, berdasarkan uji t secara parsial seluruh variabel bebas yaitu promosi (X1) nilai sig 0,001 dan inovasi produk (X2) dengan nilai sig 0,000 berpengaruh terhadap keputusan pembelian (Y). bedasarkan hasil koefisien determinasi terdapat pengaruh antara ke 3 variabel sebesar 87,2% dan untuk sisanya sebesar 12,8% dipengaruhi oleh variabel lain, berdasarkan hasi regresi berganda ke 3 variabel mempunyai nilai konstanta sebesar 26,289 artinya terdapat pengaruh antara variabel promosi (X1), inovasi produk (X2) dan keputusan pembelian (Y). Maka dari itu restu ibu harus bisa mempertahankan sistem manajerial agar bisa meningkatkan keputusan pembelian dengan mengutamakan promosi dan inovasi produk yang sudah ada di restu ibu.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

pijar

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Other

Description

Jurnal Pendidikan: Memuat tentang hasil penerbitan atau pemikiran bidang pendidikan yang dilakukan oleh peneliti, guru, dan praktisi ...