SOSCIED
Vol 7 No 2 (2024): SOSCIED - November 2024

KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) PADA MATERI SIFAT-SIFAT CAHAYA DI SMP NEGERI 8 SATAP TONDANO

Liboba, Devita (Unknown)
Harahap, Fransiska (Unknown)
Suriani, Ni Wayan (Unknown)
Rungkat, Jovialine (Unknown)
Rogahang, Milan (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Menggunakan Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) pada Materi Sifat-sifat Cahaya di SMP Negeri 8 SATAP Tondano. Jenis penelitian ini adalah pre-eksperimental design dengan pengambilan sampel secara purposive sampling. Subjek penelitian yaitu siswa kelas VII yang berjumlah 13 orang siswa. Teknik pengumpulan data penelitian menggunakan tes. Berdasarkan hasil penelitian pada indikator kemampuan berpikir kreatif fluency siswa dengan menerapkan model problem based learning diperoleh skor rata-rata secara klasikal yaitu 0,93 kategori kurang kreatif dan secara individual dengan kriteria kurang kreatif, sedangkan kemampuan berpikir flexibility siswa secara klasikal diperoleh skor rata-rata yaitu 0,60 kategori kurang kreatif dan secara individual dengan kriteria kurang kreatif dan untuk kemampuan berpikir origanility secara klasikal sebesar 1,05 kategori cukup kreatif dan secara individual dengan kriteria cukup kreatif

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jsoscied

Publisher

Subject

Education Social Sciences

Description

Jurnal SOSCIED merupakan salah satu Jurnal Publikasi Ilmiah hasil penelitian bidang Sosial, Sains dan Pendidikan yang berasal dari hasil pemikiran dan hasil penelitian yang ditulis oleh para pakar, ilmuwan, praktisi, guru, dosen, dan pengkaji dalam disiplin ilmu Sosial, Sains dan Pendidikan. Jurnal ...